Cara menampilkan dan mengetahui kecepatan koneksi internet di android

internet speed meter lite

Smartphone android tak luput dari koneksi internet supaya lebih optimal, sekedar buat chating, email,download,browsing, semuanya butuh koneksi internet.

kadang kita tidak sadar sewaktu melakukan browsing atau download kita tidak tau kecepatan koneksi internet tersebut, yah...kita cuman bisa berkata " koneksi lagi lemot " atau " koneksi lancar " nah untuk itu kita harus bisa memonitor kecepatan internet android kita.

pada kesempatan kali ini mbah bejonya mau berbagi aplikasi guna memonitor kecepatan internet andoid kita, aplikasi tu bernama ;  Internet speed meter lite  , temen - temen bisa download langsung lewat Google Play Store . Disini




setelah menginstal aplikasi ini , temen -temen akan menemui ikon baru yang muncul berupa kecepatan akses internet di bagian notification bar milik kalian. selain koneksi data mobile bisa juga digunakan untuk koneksi wifi ketika sedang online memakai koneksi wifi.
Previous
Next Post »
Thanks for your comment